Publikasi Jurnal & Skripsi

Pengaruh Lokasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada Cateringna.id Bandung
 
Skripsi - Manajemen - Anisah Komalasari;2024.
Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris Perusahaan Sektor Tambang 2016-2020)

 

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh CSR dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2016-2020.

Metode yang digunakan dalam  penelitian ini adalah pen...
Skripsi - Akuntansi - Robby Gunawan;2024.

Penggaruh Komite Audit dan Kepemilikan Institusional Terhadap Financial Distress
 
Skripsi - Akuntansi - Siti Muthia Hanif Robbani;2024.
 

This study aims to evaluate the influence of transfer pricing and profitability on tax avoidance in industrial sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) during the period 2019-2023. The analytical methods employed include descriptive statistical...
Skripsi - Akuntansi - Septian Adiguna;2024.

 
 
Skripsi - Akuntansi - Ermi Solihatunnisa;2024.
Pengaruh Profitabilitas dan Pertumbuhan Penjualan terhadap Harga Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Subsektor Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021)
 
Skripsi - Akuntansi - Anggi Subadi;2024.
Pengaruh Likuiditas, Leverage dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021)
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas, leverage dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan pada perusahaan sektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2021. Populasi pada penelitian ini sebanyak 85 perusahaan. Teknik...
Skripsi - Akuntansi - Dina Amellia Rohiati;2024.
Pengaruh Kepemilikan Institusional dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2017-2021. Populasi pada penelitian ini sebanyak 221 perusahaan dan sampel seban...
Skripsi - Akuntansi - Norita Yohana Harianja;2024.
Pengaruh Profitabilitas dan Kepemilikan Manajerial terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021
ABSTRAK Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas dan kepemilikan manajerial terhadap manajemen laba pada perusahaan sektor manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017- 2021. Populasi pada penelitian ini sebanyak 220 perusahaan. Teknik pen...
Skripsi - Akuntansi - Nana Afsari Sipayung;2024.
 
 
Skripsi - Akuntansi - Samuel Yogi Padada;2024.