Publikasi Jurnal & Skripsi View

Nama Rizky Ilham Ginanjar
Email rizky_ilham@hotmail.com
Judul Pengaruh Atribut Produk dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi PT Telkom Indihome Ujungberung Bandung)
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Atribut Produk dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan verifikatif dengan menggunakan pengujian secara partial. Penelitian dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 96 responden yang pernah atau sedang menggunakan layanan Indihome minimal selama 3 bulan. Hasil penelitian dengan menggunkaan uji-t menunjukan bahwa Atribut Produk berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan, sedangkan Kualitas Pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan. Kata kunci: atribut produk, kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan.
Pembimbing Evan Jaelani, S.T., M.M.
Co Pembimbing -
Kategori Manajemen
Jenis Skripsi
Tahun 2020
File PDF 381763014.pdf